Bahan:
12 buah Fiesta Shrimp Stick, goreng
Saus:
1 sdm minyak sayur
6 butir bawang merah, cincang
3 siung bawang putih, cincang
50 g wortel, serut halus panjang
1 sdm kacang polong beku
4 sdm Fiesta saus tomat
3 sdm Fiesta saus cabai
1/2 sdt merica bubuk
1/2 sdt gula pasir
1 sdt garam
200 ml air
1/2 sdt tepung kanji, larutkan dengan sedikit air
Cara membuat:
# Tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu.
# Tambahkan wortel dan kacang polong, aduk hingga layu.
# Masukkan bahan lainnya, aduk hingga mendidih.
# Tuangi larutan kanji, aduk hingga kental. Angkat.
# Taruh Fish Nugget di piring saji.
# Tuangi Sausnya. Sajikan segera.
Untuk 4 orang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar